APAKAH ITU SISTEM INFORMASI DESA ( S I D )
OpenSID dikembangkan sejak Mei 2016, berlandasan Sistem Informasi Desa (SID) CRI. OpenSID dirancang supaya terbuka dan dapat dikembangkan bersama-sama oleh komunitas peduli SID.
Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) adalah sistem olah data dan informasi berbasis komputer yang dapat dikelola oleh pemerintah dan komunitas desa dalam dua ranah:
OpenSID adalah Sistem Informasi Desa (SID) yang sengaja dibuat supaya terbuka dan dapat dikembangkan bersama-sama oleh komunitas peduli SID.
SID diharapkan dapat membantu pemerintah desa dalam beberapa hal berikut:
OpenSID diharapkan dapat turut membantu agar ke semua 74ribu+ desa di Indonesia dapat menerapkan sistem informasi untuk memajukan desanya.
Strategi pengembangan OpenSID adalah untuk:
OpenSID dikelola di Github untuk:
Syamsuri | |
---|---|
30 Oktober 2018 10:47:25 Kembangkan di perangkat desa |
|
Rizal | |
---|---|
16 Juni 2021 07:34:07 Kenapa setiap kali saya membuka web sid.kimandesa.go.id.situs ngak bisa di buka mohon di bantu |
|